Seorang biarawati asal papua yg bertugas di daerah Manado sedang sekarat dan
sedang dikelilingi oleh kolega2nya yg asal manado. Karena sudah sekarat, sehingga penglihatannya sudah agar samar. Dengan setengah sadar dia menganggap orang2 yg sedang mengelilinginya itu adalah para malaikat yang datang menjemputnya menuju surga. Dia meracau dalam sekaratnya,:" Terima kasih, Tuhan. Engkau telah mengiri...mi aku para malaikat yang cantik2 ini untuk menjemput aku menemuiMU. Aku akan dgn ikhlas pergi bersama mereka." Tiba2 seorang dari koleganya menyahut : "
selamat jalan, suster. Semoga kau mendapat tempat yang layak disisiNYA. Tapi dalam perjalananmu kesana, janga melayang diatas langit Manado, ntar disangka PANIKI."
Tidak ada komentar:
Posting Komentar